Jumat , 17 Mei 2024
Home / Cornelis (page 2)

Cornelis

Cornelis Minta Kader PDIP Bantu Sukseskan Coklit Data Pemilih Pemilu 2024

    KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Sekretaris Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Kalimantan Barat Karolin Margret Natasa meminta kepada seluruh kader PDI Perjuangan untuk turut membantu mensukseskan Pencocokan dan Penelitian (Coklit) data pemilih Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Hal tersebut diungkapkan Karolin saat menghadiri reses Anggota Komisi …

Baca »

Guru Honorer Sampaikan Aspirasi Terkait Kejelasan Status Mereka

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak periode 2017-2022 Karolin Margret Natasa menhadiri ngopi santai dalam agenda reses Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Barat Angeline Fremalco di daerah pemilihannya yakni Kabupaten Landak dengan menyerap aspirasi guru honrer dengan dihadiri oleh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) …

Baca »

Petani Sawit Landak Curhat Biaya Replanting Sudah Tidak Relevan Lagi

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Anggota DPRD Kalimantan Barat Angeline Fremalco menggelar reses di daerah pemilihannya yakni Kabupaten Landak. Acara tersebut juga dihadiri oleh Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Cornelis, Bupati Landak 2017-2022 Karolin Margret Natasa serta Kepala Dinas Perkebunan Kabupaten Landak Yulianus Edo, bertempat di aula Kantor Dinas …

Baca »

Perayaan Imlek, Cornelis Ingatkan Masyarakat Tionghoa Jangan Melupakan Sejarah

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Cornelis mengingatkan masyarakat Tionghoa agar tidak melupakan sejarah tentang kebijakan Presiden Gus Dur (KH Abdurrahman Wahid) yang telah menghapus larangan perayaan Imlek. Kesempatan masyarakat Tionghoa untuk merayakan Imlek tersebut kemudian disempurnakan oleh Presiden Megawati Soekarnoputri dengan menetapkannya sebagai Hari …

Baca »

Karolin dan Cornelis Hadiri Puncak Perayaan Imlek di Ngabang

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak periode 2017-2022 Karolin Margret Natasa menghadiri puncak perayaan Imlek Ngabang yang berlangsung sejak tanggal 27 hingga 29 januari 2023 dalam rangka memeriahkan Tahun Baru Imlek 2574 tahun 2023 di Kecamatan Ngabang, Kabupaten Landak, minggu (29/01/23) malam. Karolin mengucapkan selamat merayakan Tahun Baru Imlek …

Baca »

Hadiri Perayaan Imlek, Cornelis Ajak Masyarakat Hindari Kegaduhan Politik

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PDI Perjuangan daerah Kalimantan Barat 1 Drs. Cornelis, MH Bersama istri Frederika Cornelis, S.Pd menghadiri Acara Imlek Bersama 2574/2023, dengan tema merajut kebersamaan untuk Indonesia maju, di Yayasan Hati Suci Ngabang jalan dango ngabang. Minggu, (29-01-2022) Malam. Hadir Bupati …

Baca »

Hadiri HUT ke-66 Pemprov Kalbar, Cornelis: Tantangan Kedepan Lebih Berat

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK. Anggota Komisi II DPR RI, Cornelis menyebut tantangan Pemprov Kalbar kedepan akan lebih berat usai menghadiri upacara HUT ke-66 Pemrov Kalbar.   “Pertama menyangkut iklim. Iklim memengaruhi kehidupan manusia, tanaman, termasuk tanaman pangan, ancaman terhadap kelaparan. Karena itu, masyarakat harus memberikan dukungan penuh kepada pemerintah dalam …

Baca »

Viral Ajakan Membubarkan Mahkamah Konstitusi, Ini Penjelasan Cornelis

  KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Ucapan Anggota Komisi II DPR-RI, Cornelis yang meminta untuk membubarkan Mahkamah Konstitusi (MK) pada rapat kerja Komisi II bersama Kemendagri, KPU, serta penyelenggara Pemilu lainnya di komplek Parlemen, Jakarta, Rabu (11/01/2023) merupakan respon terhadap putusan MK yang mencabut wewenang DPR menata daerah pemilihan (Dapil). Keputusan …

Baca »

Cornelis Temui Masyarakat Pontianak, Ini yang Disampaikan

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Daerah Pemilihan Kalimantan Barat 1 Drs. Cornelis,.MH Sambangi Masyarakat Kota Pontianak dalam rangka menyampikan informasi tentang Pemilu 2024 dan penyerapan aspirasi dengan Anggota DPRD kota Pontianak, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, dan Tokoh Adat, di Rumah Kediaman Emiliana …

Baca »

Cornelis Ingatkan Masyarakat Jangan Mudah Jual Tanah

  KALIMANTAN TODAY, KUBURAYA – Anggota Komisi II DRP-RI Cornelis ingatkan masyarakat yang telah memperoleh sertifikat tanah dalam program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) untuk tidak mudah melepas tanah ke pihak lain dan menjaga dokumen kepemilikan tanah tersebut. “Untuk masyarakat yang telah memiliki sertifikat tanah dari program PTSL, saya minta …

Baca »