KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Pemkab Kapuas Hulu melalui Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman, Pertanahan, dan Lingkungan Hidup menerima bantuan bak sampah dari Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Kapuas Hulu. Bantuan kontainer sampah (bak amrol) tersebut merupakan Corporate Social Responsibility (CSR) PDAM Kapuas Hulu. Penyerahan secara simbolis …
Baca »