KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Bupati Sanggau, Paolus Hadi, mengaku senang dengan hasil kebun Koperasi Unit Desa (KUD) Sinar Mulia, Desa Penyeladi. Program Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) dinilainya sudah sesuai harapan. Hal itu ia ungkapkan di acara penen perdana kebun sawit KUD Sinar Mulia program PSR di Desa Penyeladi, Kecamatan Kapuas, …
Baca »