KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pemerintah Kabupaten Landak melalui Dinas Pertanian, Perikanan dan Ketahanan Pangan (DPPKP) gelar Temu Teknis Penyuluh – Penyuluh Pertanian Kabupaten Landak Tahun 2019, diaula Paroki Darit Kecamatan Menyuke, Kamis (7/11/2019). Kegiatan ini dibuka oleh Sekertaris Dinas Pertanian, Perikanan dan Ketahanan Pangan (DPPKP) yang mewakili Bupati Landak …
Baca »