Sabtu , 4 Mei 2024
Home / Arsip berdasarkan Tag: Fransiskus Diaan (page 2)

Arsip berdasarkan Tag: Fransiskus Diaan

Bupati Sis Tutup Turnamen Bola Voli di Desa Nanga Semangut

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan menutup turnamen bola voli dalam rangka Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) di Desa Nanga Semangut Kecamatan Bunut Hulu pada rabu (14/6/23) sore. Kegiatan PHBI sendiri telah berlangsung sejak tahun 1999 hingga 2023 dengan berbagai macam perlombaan seperti lomba sampan, …

Baca »

Bupati Sis Resmikan Kantor Desa Nanga Semangut Kecamatan Bunut Hulu

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan meresmikan kantor Desa Nanga Semangut Kecamatan Bunut Hulu pada rabu (14/6/23) siang. Kepala Desa Nanga Semangut, Ahmad Bunut menuturkan bahwa pembangunan Kantor Desa melalui anggaran pihak ketiga seperti dari perusahaan sawit dan gaharu “Jadi pembangunan kantor ini murni dari …

Baca »

Bupati Sis Minta Camat Lebih Tanggap Masalah Bencana Alam

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan menghadiri acara Pengantar Tugas Camat Badau, Edy Suharta di Aula Kantor Kecamatan Badau, Senin (27/3/2023). Pada kesempatan itu Bupati Kapuas Hulu mengingatkan kepada Camat Badau yang baru agar tanggap terhadap permasalahan bencana alam. Edy Suharta Camat Badau menyampaikan, Camat …

Baca »

Gubernur Kalbar Lakukan Pemancangan Tiang Pertama Pembanguanan Jembatan Marsedan di Kapuas Hulu

    KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Gubernur Kalimantan Barat H.Sutarmidji di dampinngi Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan melaksanakan pemancangan tiang pertama pembangunan jembatan marsedan di Kecamatan Semitau. pada Minggu (12/3/2023). Kunjungan tersebut turut hadir Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Barat Harisson, Kepala OPD di lingkungan pemerintah provinsi Kalbar, Ketua DPRD …

Baca »

Bupati Sis Resmi Buka Porseni Kapuas Hulu

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU- Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan resmi membuka gelaran Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) 2023 tingkat SD dan SMP se Kabupaten Kapuas Hulu. Pembukaan Porseni tersebut berlangsung di GOR Uncak Kapuas, Sabtu (11/03/2023). Porseni diketahui berlangsung mulai 11-18 Maret 2023. Petrus Kusnadi Ketua Panitia Porseni Kabupaten …

Baca »

Bupati Sis Dorong Petani Padi Desa Nanga Nyabau Bisa Panen Dua kali Setahun

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU- Bersama masyarakat, Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan melakukan Panen Raya Padi Sawah Gapoktan Taken Loaken Desa Nanga Nyabau Kecamatan Putussibau Utara, Jumat (10/03/2023). Panen raya yang dilakukan Bupati itu seluas tanam 16,5 Hektare. Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan menyampaikan, panen raya tersebut membuktikan bahwa petani …

Baca »

Bupati Sis Pastikan Tidak Ada Pungli Jabatan

    KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU- Isu berkembang adanya dugaan Pungutan Liar (Pungli) dalam pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan di lingkungan Pemkab Kapuas Hulu yang dilakukan Bupati Kapuas Hulu. Hal tersebut langsung dibantah oleh Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan. Dirinya tak menampik selalu mendengar adanya Pungli jabatan setiap ada pelantikan. …

Baca »

Tujuh Pejabat di Kapuas Hulu Terancam Nonjob Karena Tak Hadir Saat Pelantikan

    KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan lantik 136 orang pejabat Administrator, Pengawas dan Fungsional di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu. Pelantikan tersebut berlangsung di aula Indoor Volly Putussibau, Kamis (09/03/2023) yang dihadiri, Wakil Bupati dan Forkopimda Kapuas Hulu. Dari 136 pejabat yang dilantik tersebut …

Baca »

Bupati Sis Copot Direktur RSUD Putussibau, Ini Penggantinya

    KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Direktur RSUD Ahmad Diponegoro Putussibau dr. Poltak Sianturi dicopot dari jabatannya. dr Poltak Sianturi digantikan oleh dr. Herlina. Pencopotan dr. Poltak Sianturi dilakukan bersama – sama dalam pelantikan dan pengambilan sumpah dan jabatan Administrator, Pengawas dan Fungsional di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kapuas Hulu, …

Baca »

Bupati Sis Tinjau Pembangunan Perkebunan Kopi Liberika Di Desa Bugang

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU – Bupati Kapuas Hulu Fransiskus Diaan melaksanakan kunjungan kerja dalam rangka meninjau pembangunan perkebunan kopi liberika PT. Hakikat Arwana Sukses (HAS) di Desa Bugang Kecamatan Hulu Gurung Kabupaten Kapuas Hulu. Minggu (26/2/23) siang Pada kesempatan tersebut Deary Rakhmadi menuturkan PT. HAS merupakan sebuah perusahaan yang …

Baca »