Minggu , 11 Mei 2025

Blog Layout

Meriahkan Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-64, Sat Lantas Polres Bengkayang Gelar Lomba Mewarnai

KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Kemeriahan Hari Lalu Lintas Bhayangkara Ke-64 terus berlanjut, kali ini Satuan Lalu Lintas Polres Bengkayang mengadakan lomba mewarnai tingkat sekolah Taman Kanak-Kanak. Sebanyak 200 murid dari TK Negeri Pembina Bengkayang mengikuti kegiatan lomba mewarnai yang diselenggarakan oleh Satuan Lalu Lintas Polres Bengkayang, Senin (23/9) pagi. Kasat …

Baca »

Apa Kabar Wacana Pembangunan Kawasan Industri Karet di Mandor?

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Hilirisasi menjadi kunci untuk mendongkrak harga komoditas unggulan di Provinsi Kalbar. Sehingga muncullah wacana pembangunan kawasan industri karet di Mandor, Kabupaten Landak. Namun, hingga kini tidak kunjung terealisasi. “Sejauh ini belum ada political will yang jelas untuk merealisasikan kawasan industri karet tersebut,” kata Maskendari, Anggota DPRD Provinsi …

Baca »

Kebun Sawit PTPN XIII Disegel Polisi

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Kepolisian Daerah Kalimantan Barat melalui Polres Sanggau melakukan penyegelan terhadap perusahaan kebun sawit PTPN XIII Afdeling V Sungai Dekan Desa Sungai Alai dan, Afdeling III Rimba Belian Desa Semerangkai Kecamatan Kapuas. Penyegelan dipimpin langsung Kapolres Sanggau AKBP. Imam Riyadi beserta Bupati Sanggau Paolus Hadi, Dandim …

Baca »

Berbagai Perlombaan Akan Meriahkan HUT Pemda Landak Ke-20

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) ke-20 Pemerintah Kabupaten Landak, panitia penyelenggara mengadakan beberapa perlombaan yang hadiahnya jutaan rupiah ditambah dengan tropi dan piagam penghargaan. Perlombaan yang akan di lombakan dalam perayaan HUT Pemkab Landak antara lain adalah Lomba Video Membangun Desa dengan tema Kami Membangun Negeri …

Baca »

Kulminasi, Dirikan 1.120 Telur Tembus Rekor MURI

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Sebanyak 1.120 telur berdiri tegak berhasil memecahkan rekor Museum Rekor Indonesia (MURI). Jumlah ini berhasil mengalahkan rekor sebelumnya yang dipecahkan Medan sebanyak 999 telur. Pemecahan rekor ini merupakan rangkaian Kulminasi Matahari yang digelar di Tugu Khatulistiwa, Minggu (22/9). Fenomena alam yang terjadi dua kali dalam setahun …

Baca »

Pengurus Ikatan Sport Sepeda Indonesia (ISSI) Provinsi Lampung periode 2019-2023 dilantik

KALIMANTAN TODAY, LAMPUNG – Ketua Umum PB ISSI Raja Sapta Oktohari, mengatakan, Lampung memiliki resource yang luar biasa untuk  turut serta membangun kekuatan Balap sepeda baik untuk lampung maupun untuk Indonesia. “Dukungan Pemerintah dan Dinas Terkait Akan Sangat Membantu Mempercepat Keinginan Meningkatkan Prestasi,” ujarnya Jumat lalu (20/9). Ketua Pengprov ISSI …

Baca »

Polsek Menjalin Ringkus Pelaku Curanmor

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Jajaran Anggota Kanit Reskrim Polsek Menjalin behasil meringkus CK yang merupakan pelaku pencurian kendaraan bermotor dirumahnya di Dusun Tiang Aji Desa Lamoanak, Kecamatan Menjalin Kabupaten Landak kamis (19/09/2019). Pelaku ditangkap setelah pihak Kepolisian Polsek Menjalin mendapatkan informasi keberadaan pelaku setelah sebelumnya berkordinasi dengan Reskrim Polsek Mempawah …

Baca »

Jalur Tikus Masih Jadi Primadona Penyelundup

KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK–Di tengah kesibukan berbagai pihak dengan bencana kabut asap, pengawasan perbatasan negara di Provinsi Kalbar jangan sampai lengah. Terutama jalur-jalur tikus yang sampai saat ini masih menjadi primadona para penyulundup. “Semakin sering diberantas penegak hukum, tindak penyelundupan seakan tidak pernah berakhir,” sesal Krisantus Kurniawan, Anggota DPRD Provinsi Kalbar, …

Baca »