KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Fakultas Kedokteran Universitas Tanjungpura Pontianak menggelar kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) berupa sosialisasi buku “Edukasi Stunting Bersama Awasi Tumbuh Kembang Anak, Rabu (25/10/2023) di aula Baznas Sanggau. Bekerajasama dengan Pengurus Daerah (PD) Muhammadiyah Sanggau itu menghadirkan anggota Aisiyah sanggau serta Ibu-ibu rumah tangga dari Kecamatan Kapuas. “Kegiatan …
Baca »