KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Pelaksana tugas (Plt) Kepala BPBD Sanggau, Budi Darmawan mengaku mendapat arahan dari Penjabat Bupati Sanggau, Suherman terkait potensi bencana yang dapat terjadi sewaktu-waktu. Mengingat, saat ini, cuaca masih masuk kategori ekstrem. “Beliau (Pj Bupati, red) mendapat arahan dari Mendagri terkait potensi bencana di Kabupaten Sanggau. Kami akan berupaya …
Baca »