Minggu , 11 Mei 2025

Recent Posts

Didatangi Koordinator Tim KPK, Wabup Sanggau: Rasa Mau Demam

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Tim koordinasi supervisi dan pencegahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) wilayah Kalbar pada Rabu (18/7) pagi mendatangi Kabupaten Sanggau. Kedatangan tim yang dipimpin Tri Budi Rochmanto itu sempat menggelar pertemuan dengan pemerintah daerah yang dipimpin langsung Bupati Paolus Hadi didampingi Wabup Yohanes Ontot. Dalam pertemuan yang berlangsung …

Baca »

Aksi Perampokan Bank BRI di Ngabang Terekam CCTV

KALIMANTAN TODAY, LANDAK- Rabu sore (17/07/2019) karyawan Bank BRI cabang sanggau di Dusun Pulau Bendu, Desa Hilir Tengah Kecamatan Ngabang Kabupaten Landak dikagetkan dengan peristiwa perampokan. Dari rekaman CCTV, pelaku yang terlihat mengenakan jaket panjang, dengan helem menutupi bagian kepala dengan cepat langsung melompat ke atas meja kasir, dan menghujamkan …

Baca »

Kemenpora Buka dan Hadiri Konferensi PMKRI Regional Regio Kalbar

KALIMANTAN TODAY, BENGKAYANG – Asisten Deputi Bidang Organisasi Kepemudaan dan Pengawasan Kepramukaan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Abdul Rafur menghadiri sekaligus membuka kegiatan Konferensi Studi Regional (KSR) Regio Kalimantan Barat Perhimpunan Mahasiswa Khatolik Republik Indonesia (PMK-RI) Sanctus Thomas Aquinas tahun 2019, di Aula II lantai V, Kantor Bupati Bengkayang, …

Baca »