Rabu , 15 Oktober 2025

Recent Posts

Paolus Hadi Dorong Masyarakat Bentuk Kelompok Fokus Budidaya Ikan

  KALIMANTANTODAY, SANGGAU. Anggota Komisi IV DPR RI, Paolus Hadi menyerahkan secara simbolis bantuan berupa sarana dan prasarana budidaya ikan Nila sistem bioflok kepada kelompok Abae Asae di Kelurahan Bunut, Kecamatan Kapuas, Kabupaten Sanggau, Jumat (10/10/2025). Tak hanya itu, Legislator Fraksi PDI Perjuangan itu juga menyerahkan 5.600 bibit ikan Nila …

Baca »

Hari Jadi Kabupaten Landak, Bupati Karolin Ajak Hidup Sehat dengan Olahraga

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Para peserta zumba gembira dalam memperingati hari jadi Kabupaten Landak ke-26, antusias datang memenuhi halaman Rumah Radakng Aya’ Ngabang, Komplek Gor Patih Gumantar, Kabupaten Landak, Sabtu (11/10/25) pagi. Bupati Landak, Karolin Margret Natasa, yang turut didampingi suami, bersama jajaran Pemkab Landak mulai dari Sekda Landak, …

Baca »

Patio Bistro, Qubu Resort Hadirkan Menu of The Month Oktober 2025

  KALIMANTAN TODAY, KUBU RAYA – Qubu Resort kembali menghadirkan inovasi kuliner istimewa untuk memanjakan para tamu dengan Menu of The Month Oktober 2025. Kali ini, cita rasa khas Nusantara berpadu dengan sentuhan modern melalui Nasi Goreng Merah dengan Cumi Goreng Sunkit dan Spicy Lemongrass Honey Chicken. Menu spesial ini …

Baca »