Jumat , 21 November 2025

Recent Posts

Bupati Kapuas Hulu Dorong Pengembangan Sawit Berkelanjutan untuk Kesejahteraan Masyarakat

  KALIMANTAN TODAY, KAPUAS HULU — Bupati Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan, S.H., M.H, membuka secara resmi kegiatan Pertemuan Teknis Petani Sawit dengan tema “Pengembangan Sawit untuk Kesejahteraan Masyarakat di Daerah Tertinggal, Terdepan, dan Terluar” yang digelar di Kabupaten Kapuas Hulu, Jumat (31/10/2025). Dalam sambutannya, Bupati menyampaikan apresiasi atas terselenggaranya kegiatan …

Baca »

Surat Rekomendasi KASN, Harisson Disanksi Disiplin Karena Langgar Netralitas ASN

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Barat, Harisson dijatuhi sanksi disiplin pelanggaran netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN). Hal tersebut tertulis dalam surat rekomendasi dari Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) nomor R-1252/NK.01.00/03/2024 yang ditandatangani oleh Ketua KASN, Agus Pramusinto pada tanggal 29 Maret 2024. Namun, surat rekomendasi dari …

Baca »

Wagub Krisantus Hadiri Puncak Acara Nasional Peringatan Hari Sumpah Pemuda

  KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Krisantus, S.IP., M.Si., menghadiri acara puncak Peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) ke-97 Tahun 2025 yang berlangsung meriah di Hall Basket Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta, Selasa (28/10/2025). Dalam kesempatan tersebut, Wagub Krisantus didampingi oleh Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata …

Baca »