Jumat , 21 November 2025
Home / Kalimantan Today (page 4)

Kalimantan Today

Gubernur Ria Norsan Dijadwalkan Buka Penganugerahan Keterbukaan Informasi 2025

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK — Komisi Informasi (KI) Provinsi Kalimantan Barat akan menggelar Malam Penganugerahan Keterbukaan Informasi Badan Publik Tahun 2025 pada Jumat malam, 14 November 2025, di Pendopo Gubernur Kalimantan Barat, Kota Pontianak. Acara yang mengusung tema “Keterbukaan Informasi Publik Menuju Kalbar Maju, Sejahtera, dan Berkelanjutan” ini akan dibuka …

Baca »

Pemprov Kalbar Dukung Sinergi Program GENTING dan MBG Untuk Percepatan Penurunan Stunting

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat terus memperkuat komitmen dalam menekan angka stunting dan meningkatkan kualitas gizi masyarakat. Salah satu langkah nyata diwujudkan melalui kolaborasi dengan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Kalbar, yang disampaikan dalam audiensi antara Sekretaris Daerah Provinsi Kalbar (Sekda Kalbar), dr. …

Baca »

Gubernur Ria Norsan: Kalbar Jadi Pilot Project Nasional Program Internet Gratis di Sekolah

  KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Gubernur Kalimantan Barat, Drs. H. Ria Norsan, MM., MH., menghadiri acara Penandatanganan Kontrak Komersial OREX SAI, SURGE, dan Distributor Lokal terkait Transformasi Digital bersama Pemerintah Indonesia dan Jepang, bertempat di Ballroom Hotel Fairmont Jakarta, Rabu (12/11/2025). Penandatanganan kontrak yang diinisiasi sejumlah perusahaan pengembang teknologi digital …

Baca »

Wagub Krisantus: Hadirnya Hotel Four Points Tandai Potensi Ekonomi dan Pariwisata Kalbar Bertumbuh

  KALIMANTAN TODAY, KUBU RAYA – Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Krisantus Kurniawan, S.IP., M.Si., menghadiri peresmian Hotel Four Points by Sheraton, Rabu (12/11/2025). Dalam sambutannya, Krisantus menyampaikan apresiasi atas berdirinya hotel berstandar internasional tersebut yang menjadi simbol meningkatnya daya saing dan daya tarik Kalimantan Barat di mata investor maupun wisatawan. …

Baca »

Bupati Landak Raih Penghargaan Percepatan Penurunan Angka Buta Aksara

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Pemerintah Kabupaten Landak menerima Piagam Penghargaan atas keberhasilan penurunan angka buta aksara di Wilayah Kabupaten Landak dalam acara Gebyar Pendidikan Non-Formal dan Informal (PNFI) serta Peringatan Hari Aksara Internasional tahun 2025 di Jakarta 26 September lalu. Penghargaan yang diserahkan langsung Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan …

Baca »

Presiden Prabowo Komitmen Tertibkan Tata Kelola Pertambangan, Dukungan Daerah dan Penegak Hukum Sangat Penting

  KALIMANTAN TODAY, JAKARTA – Komitmen Presiden RI, Prabowo Subianto, memberantas korupsi di sektor pertambangan perlu mendapat dukungan penuh dari semua pihak, mulai dari kementerian, pemerintah daerah hingga lembaga penegak hukum. Sebab, pertambangan merupakan salah satu sektor yang penting bagi ekonomi di banyak negara, termasuk Indonesia. Akan tetapi, pertambangan juga …

Baca »

Sekda Kalbar: Formajakon Harus Jadi Mitra Pembangunan dan Penopang Ekonomi Kalbar

  KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat sektor jasa konstruksi yang berperan penting terhadap pembangunan infrastruktur dan pertumbuhan ekonomi daerah. Sebagai bagian dari upaya tersebut, Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Barat (Sekda Kalbar), dr. Harisson, M.Kes., mewakili Gubernur Kalbar melantik Forum Masyarakat Jasa Konstruksi …

Baca »

Bupati Karolin Resmikan Layanan Unit Cuci Darah di RSUD Landak

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa meresmikan Unit Dialisis untuk layanan cuci darah atau hemodialisa di RSUD Kabupaten Landak, Selasa (11/11/2025) sore. Dalam kegiatan tersebut turut diikuti Wakil Ketua DPRD Landak, Ezra Geovani, Sekda Landak, Heri Adiwijaya, Direktur RSUD Landak, Plt Kepala Dinas Kesehatan, termasuk dokter …

Baca »

Bunda PAUD Landak Kukuhkan Struktur Pokja, Dalam Upaya Peningkatan SDM Berkualitas

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa selaku Bunda PAUD Kabupaten Landak mengukuhkan Kelompok Kerja (Pokja) Bunda PAUD Kabupaten Landak, bertempat di Aula Kantor Bupati Landak, Selasa (12/11/2025). Dalam sambutannya Bupati Karolin menyampaikan bahwa masa usia dini merupakan periode emas bagi tumbuh kembang anak, baik dari segi …

Baca »

Bupati Karolin Laksanakan GPM di Dusun Selaung Danau

  KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Bupati Landak kembali membuka Gerakan Pangan Murah (GPM) dalam rangka stabilisasi pasokan dan harga pangan di Kabupaten Landak yang bertempat di Dusun Seluang Danau, Desa Amboyo Selatan, Kecamatan Ngabang, Selasa (12/11/2025). Turut hadir dalam kegiatan GPM tersebut Plt. Kadis PPKP Landak, pihak Diskumindag Landak, perwakilan …

Baca »