Jumat , 3 Mei 2024
Home / SANGGAU (page 202)

SANGGAU

Ketua Dewan AMAN Kalbar: Teruslah Berladang, Karena Berladang Dilindungi Undang-undang

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Ketua Dewan Aliansi Masyarakat Adat Nusantara (AMAN) wilayah Kalimantan Barat, Paolus Hadi menegaskan, berladang adalah kegiatan sekaligus kearifan lokal masyarakat yang tujuannya untuk bertahan hidup. Saat ini, masih ada masyarakat harus membakar lahan untuk berladang, sementara dampak dari bakar lahan tersebut mengakibatkan kabut asap. “Berapa peladang …

Baca »

1 Muharram 1440 H, Momentum Maknai Hidup dengan Semangat Hijrah

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Rangkaian peringatan malam tahun baru Islam 1441 H/2019 resmi dibuka pada Jumat (30/8) malam oleh Bupati Sanggau yang diwakili Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perikanan (Dishangpang Hortikan) Kabupaten Sanggau, John Hendri. Kegiatan yang dipusatkan di halaman Masjid Jami’ Sultan Ayyub itu mengusung …

Baca »

Tegas! Wabup Yohanes Ontot: Di Sanggau Tidak Boleh ada Gangguan Apapun yang Mengarah pada Perpecahan NKRI

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Polres Sanggau menggelar doa bersama lintas agama dalam rangka menjaga keutuhan persatuan dan kesatuan NKRI yang dipusatkan di lapangan bola rawa bhakti jalan Ahmad Yani Kelurahan Ilir Kota Kecamatan Kapuas, Jumat (30/8) pagi. Acara yang digagas Kapolres Sanggau AKBP. Imam Riyadi, itu dihadiri langsung Wakil Bupati Sanggau …

Baca »

Dewan Pengawas PDAM Terpilih Diminta Berorientasi pada Hasil, Bukan Proyek

KALIMANTAN TODAY, SANGGAU. Sebagai salah satu perusahaan milik daerah yang bertugas memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, ketidakpuasaan maupun keluhan soal kinerja PDAM Tirta Pancur Aji Sanggau menjadi persoalan sampai hari ini. Karenanya Perusahaan plat merah itu harus segera memiliki dewan pengawas (Dewas). Hal tersebut disampaikan Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot …

Baca »

Jemaah Haji Sanggau Sempat Balik Lagi ke Batam

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Kedatangan jemaah haji Kabupaten Sanggau disambut hangat oleh Wakil Bupati Sanggau, Yohanes Ontot beserta keluarga para jemaah haji, Kamis (29/8) siang di Masjid Agung Al-Muawanah. Ikut menyambut, Kepala Kantor Kemenag Sanggau, H.M.Taufik, Kepala OPD Kabupaten Sanggau, Forkompimda, Ketua PD IPHI Kabupaten Sanggau, H.Basyir Ahmad. “Kami …

Baca »

Dishangpang Hortikan Sanggau: Tahun Ini Kita Mulai Budidayakan Durian Serumbut

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – Setelah menjadi durian teristimewa dalam kontes durian tingkat Provinsi, durian Serumbut asal Kecamatanan Balai Karangan Kabupaten Sanggau itu akan menjadi fokus budidaya Pemerintah Daerah melalui Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perikanan (Dishangpang Hortikan) Kabupaten Sanggau. “Tahun ini budidaya durian Serumbut akan kita mulai. …

Baca »

RSUD MTh. Djaman Tak Jadi Turun Kelas?

  KALIMANTAN TODAY, SANGGAU – RSUD M Th Djaman Sanggau masuk dalam rumah sakit yang direkomendasikan turun kelas atau tipe rumah sakit, dari kelas C menjadi kelas D. Rekomendasi itu dikeluarkan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI, berdasarkan hasil reviu atau penelaahan kelas rumah sakit yang dilakukan terhadap seluruh rumah sakit di …

Baca »

Tiba di Tanah Air, Jemaah Haji Sanggau Diharapkan Jadi yang Pertama Gaungkan Kebersamaan

  KALIMANTAN TODAY, BATAM. Jemaah haji Kabupaten Sanggau tiba di asrama haji Batam pada Selasa (27/8) sekitar pukul 22.00. Mereka tergabung dalam kelompok terbang (kloter) 11 ini meliputi Kabupaten Sanggau, Mempawah, Landak dan Melawi yang berjumlah 401 orang. Bupati Sanggau, Paolus Hadi didampingi Ketua TP PKK Sanggau, Arita Apolina, Kepala …

Baca »