KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Gubernur Kalimantan Barat, Drs. H. Ria Norsan, MM., MH. memimpin upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-54 Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) yang dirangkaikan dengan peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61 Tahun 2025. Upacara berlangsung di Halaman Kantor Gubernur Kalbar, Senin (1/12/2025), dan dihadiri sekitar …
Baca »BANGUN KALBAR
Wagub Krisantus Optimalkan Pembangunan SDM di Kalbar
KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Usai membuka Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) IV TBBR DPD Kabupaten Landak di Aula Kantor Camat Mempawah Hulu, Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Krisantus Kurniawan, S.IP., M.Si., bersama sejumlah Kepala Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat berkesempatan meninjau pembangunan SMA Negeri 1 Mempawah Hulu, Minggu …
Baca »Wagub Krisantus Ajak Ormas TBBR Berantas Praktik Mafia di Kalbar
KALIMANTAN TODAY, LANDAK – Wakil Gubernur Kalimantan Barat, Krisantus Kurniawan, S.IP., M.Si., membuka secara resmi Rapat Pimpinan Daerah (RAPIMDA) Ke-IV Tariu Borneo Bangkule Rajakng (TBBR) DPD Kabupaten Landak di Aula Kantor Camat Mempawah Hulu, Minggu (30/11/2025). Dalam arahannya, Wagub menegaskan pentingnya RAPIMDA menghasilkan keputusan strategis yang benar-benar berpihak pada …
Baca »HUT Ke-49 RSUD Soedarso Hadirkan Layanan Khusus Stroke
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Barat, dr. H.Harisson, M.Kes., didampingi Ketua Dharma Wanita Persatuan Provinsi Kalimantan Barat, Windy Prihastari S.STP., M.Si., menghadiri puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-49 RSUD dr. Soedarso yang digelar di Halaman RSUD dr. Soedarso, Sabtu pagi (29/11/2025). Dalam sambutannya, Sekda Harisson …
Baca »Windy Ajak DPW Ambil Peran Dalam Menyongsong Generasi Emas 2045
KALIMANTAN TODAY, KUBU RAYA – Ketua Dharma Wanita Persatuan Provinsi Kalimantan Barat (DWP Kalbar), Ny. Windy Prihastari, S.STP., M.Si., mengajak seluruh anggota DWP untuk mengambil peran strategis dalam mempersiapkan Generasi Emas 2045. Hal tersebut disampaikannya saat memberikan sambutan pada Peringatan Hari Ulang Tahun ke-26 Dharma Wanita Persatuan yang digelar …
Baca »Buka Workshop Peran Kader PKK, Donata Dorong Keluarga Sadar Hukum dan Melek Digital
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Ketua Bidang 1 Pemberdayaan Karakter Keluarga TP PKK Kalbar, Ny. Donata Dirasig Krisantus Kurniawan, menegaskan pentingnya peran kader PKK sebagai agen edukasi hukum dan literasi digital dalam mewujudkan keluarga sadar hukum (Kadarkum) di era transformasi digital. Pesan ini disampaikannya saat membuka Workshop Penguatan Peran Kader …
Baca »Tingkatkan Kualitas Pendidikan PAUD, Pemprov kalbar Tandatangan MoU Bersama Stakeholder
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Mewakili Gubernur Kalimantan Barat, Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Barat, dr. H. Harisson, M.Kes. membuka Workshop “Kepemimpinan Transformasional Kepala Satuan PAUD Menuju Layanan Bermutu” yang berlangsung di Aula Garuda Kantor Gubernur Kalbar, Jumat (28/11/2025). Dalam sambutannya, Harisson menyampaikan apresiasi kepada DPD PP PAUD Kalimantan Barat atas …
Baca »TP PKK Kalbar Gelar Penanaman Pohon dan Pelepasan Bibit Ikan di Lapas Perempuan Kelas IIA Pontianak
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Ketua I Bidang Pembinaan Karakter Keluarga TP PKK Provinsi Kalimantan Barat, Ny. Donata Dirasig Krisantus Kurniawan, menghadiri kegiatan penanaman pohon dan pelepasan bibit ikan di Lapas Perempuan Kelas IIA Pontianak, Jumat (28/11/2025). Beliau hadir bersama Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Dr. Herkulana Mekarryani S., M.Si., serta …
Baca »Tutup Muswil ke-6 DMI Kalbar, Ria Norsan Serukan Persatuan Umat dan Kekompakan Organisasi
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Gubernur Kalimantan Barat, Ria Norsan, secara resmi menutup Musyawarah Wilayah (Muswil) Ke-6 Dewan Masjid Indonesia (DMI) Provinsi Kalimantan Barat, yang berlangsung di Pendopo Gubernur, Jumat (28/11/2025). Penutupan Muswil ini diwarnai seruan kuat untuk memperkokoh persatuan umat dan meningkatkan kekompakan organisasi, sebagai landasan memajukan peran DMI …
Baca »Gubernur Ria Norsan Buka Rakerwil III Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia Provinsi Kalbar
KALIMANTAN TODAY, PONTIANAK – Gubernur Kalimantan Barat, Drs. H. Ria Norsan, M.M., M.H., membuka Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) III Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Provinsi Kalimantan Barat, Kamis (27/11/2025). Dalam sambutannya, Ria Norsan menegaskan bahwa kemabruran haji harus terus dijaga hingga akhir hayat sebagai wujud kesempurnaan ibadah dan komitmen …
Baca »
Kalimantan Today Tajam | Terpecaya