Jumat , 19 April 2024
Home / Arsip berdasarkan Tag: Karolin Margret Natasa (page 11)

Arsip berdasarkan Tag: Karolin Margret Natasa

Pemerintah Kabupaten Landak Targetkan Tahun 2021 ada 12 Desa Mandiri Baru

  LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa membuka kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi Perkembangan Desa (IDM) Kabupaten Landak yang digelar oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Pemerintahan Desa Kabupaten Landak di Aula Utama Kantor Bupati Landak, Senin (08/02/21). Hadir dalam kegiatan ini Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa Provinsi Kalimantan Barat …

Baca »

Pembangunan Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Landak, Ini Pesan Bupati Karolin

  LANDAK– Sekretaris Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Kalimantan Barat yang juga Bupati Landak Karolin Marget Natasa dalam sambutannya pada kegiatan peletakan batu pertama pembangunan Kantor Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kabupaten Landak mengatakan bahwa pembangunan Kantor Dewan Pimpinan Cabang (DPC) dan Dewan Pimpinan Daerah …

Baca »

Lantik 161 Pejabat di Landak, Karolin: Jabatan Bukanlah Hak, Tapi Sebuah Amanah dan Kepercayaan

  LANDAK- Sebanyak 161 Pejabat yang menempati Jabatan Administrator dan Jabatan Pengawas di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Landak mengikuti proses pelantikan dan pengukuhan kembali dalam jabatan. Dalam kegiatan yang digelar secara langsung dan diikuti secara virtual melalu Zoom Meeting ini turut hadir Ketua DPRD Landak, Wakil Bupati Landak, Sekda Landak serta …

Baca »

Masyarakat Diminta Tidak Takut Divaksinasi

  LANDAK – Pemerintah Kabupaten Landak secara resmi menerima penyaluran vaksin COVID-19 Sinovac dari pemerintah pusat pada rabu (27/01/21) kemarin sebagai upaya untuk mengatasi virus corona. Terkait vaksin tersebut dr. Elvina Zora, spPD yang merupakan dokter Spesialis Penyakit Dalam mengungkapkan bahwa vaksin COVID-19 sinovac ini aman untuk digunakan, karena sudah …

Baca »

BPN Lakukan Pencanangan Zona Integritas, Bupati Landak : Ciptakan Kinerja Yang Bersih Melayani

    LANDAK – Bupati Landak Karolin Margret Natasa yang didampingi Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Landak, Kepala Kejaksaan Negeri Landak, Wakapolres Landak melakukan Pencanangan Pembangunan Zona Integritas di Kantor BPN Kabupaten Landak, rabu (27/01/21). Zona Integritas (ZI) adalah predikat yang diberikan kepada instansi pemerintah atas komitmennya untuk mewujudkan …

Baca »

Baguna Kalbar Salurkan Bantuan ke Posko Bantuan Banjir Landak

LANDAK – Beberapa kecamatan di wilayah Kabupaten Landak terendam banjir akibat curah hujan tinggi sejak Rabu (13/1) lalu. Kecamatan-kecamatan tersebut antara lainKecamatan Air Besar, Kecamatan Kuala Behe, Kecamatan Ngabang, kecamatan Sengah Temila, dan kecamatan Mandor. Untuk itu, Badan Penanggulangan Bencana (Baguna) PDI Perjuangan Kalimantan Barat turun langsung untuk memantau perkembangan …

Baca »

Karolin Salurkan 2,2 Ton Beras Untuk 6 Desa Terdampak Banjir di Kecamatan Kuala Behe

  LANDAK- Tingginya curah hujan mengakibatkan sejumlah wilayah Kecamatan Kuala Behe terendam banjir. Berdasarkan informasi tim BPBD Kabupaten Landak dilapangan menyampaikan bahwa permukaan air masih naik dan bertahan diwilayah tersebut hingga dilakukannya evakuasi warga oleh tim lapangan. Saat ditemui usai melaksanakan rapat koordinasi terkait situasi banjir di posko penanganan darurat …

Baca »

Evakuasi Warga Terdampak Banjir di Landak, Karolin: Prioritas Kita Keselamatan Warga

  LANDAK – Menindaklanjuti kondisi banjir diwilayah Kabupaten Landak yang terus bertambah, Bupati Landak Karolin Margret Natasa menyerukan masyarakat untuk tetap waspada. Hal ini disampaikannya usai mengevakuasi warga yang terdampak banjir di posko pengungsian yang terletak di Kantor Camat Ngabang. Saat melakukan evakuasi warga, Bupati Landak memberikan arahan kepada tim …

Baca »

Karolin Resmikan Masjid Nur Aman Polres Landak

  LANDAK- Bupati Landak Karolin Margret Natasa meresmikan rampungnya proses pembangunan Masjid Nur Aman yang terletak di Kepolisian Resor Landak, Jumat (15/1/21). Dalam kegiatan yang meresmikan 4 bangunan sekaligus ini turut hadir Kapolda Kalimantan Barat Irjen Remigius Sigit Tri Hardjanto serta dihadiri oleh Forkopimda, Sekda Landak, tokoh agama juga anggota …

Baca »